Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

2 Tawarikh 6:18

6:18 Tetapi benarkah Allah hendak diam bersama dengan manusia di atas bumi? Sesungguhnya langit, bahkan langit yang mengatasi segala langitpun tidaklah dapat memuat Engkau, terlebih lagi rumah yang kudirikan ini.

2 Tawarikh 6:1

6:1 Pada waktu itu berkatalah Salomo: "TUHAN telah memutuskan untuk diam dalam kekelaman.

Kisah Para Rasul 8:27

8:27 Lalu berangkatlah Filipus. Adalah seorang Etiopia, seorang sida-sida, pembesar dan kepala perbendaharaan Sri Kandake, ratu negeri Etiopia, yang pergi ke Yerusalem untuk beribadah.

Yesaya 66:1

Keselamatan sesudah hukuman
66:1 Beginilah firman TUHAN: Langit adalah takhta-Ku dan bumi adalah tumpuan kaki-Ku; rumah apakah yang akan kamu dirikan bagi-Ku, dan tempat apakah yang akan menjadi perhentian-Ku?

Kisah Para Rasul 7:48-49

7:48 Tetapi Yang Mahatinggi tidak diam di dalam apa yang dibuat oleh tangan manusia, seperti yang dikatakan oleh nabi: 7:49 Langit adalah takhta-Ku, dan bumi adalah tumpuan kaki-Ku. Rumah apakah yang akan kamu dirikan bagi-Ku, demikian firman Tuhan, tempat apakah yang akan menjadi perhentian-Ku?

Full Life: LANGITPUN TIDAKLAH DAPAT MEMUAT ENGKAU.

Nas : 2Taw 6:18

Lihat cat. --> 1Raj 8:13.

[atau ref. 1Raj 8:13]


Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=2Ch 6:18,1Ki 8:27,Isa 66:1,Ac 7:48,49
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)